Cara install Visual Studio Code di Linux

Visual Studio Code adalah editor kode populer yang sepenuhnya open-source dari Microsoft. Diantara fitur kode editor yang ringan ini adalah:

  • Project collaboration
  • Identifis bugs
  • View backlogs
  • Git client support
  • Debugging tools
  • Built-in rich language support for web development

Dan masih banyak lagi.. check

Berikut cara install visual code di Linux, untuk semua distro bisa: Ubuntu, Xubuntu, Lubuntu, Debian, CentOS, Fedora dan lain-lain.

1. Install via snap

Silahkan ikuti panduan cara install snap di Linux

Jika sudah jalankan perintah berikut untuk install Visual Code

sudo snap install code --classic

2. Install dari paket distribusi

Selain melalui snap Visual code juga bisa diinstall dengan cara mendownload file .deb untuk Debian dan Ubuntu atau .rpm untuk RHEL, CentOS dan Fedora di situs resminya: https://code.visualstudio.com/

2.a Untuk distribusi berbasis Debian dan Ubuntu

sudo apt install ./nama-file.deb

2.b. Untuk distribusi berbasis RHEL, Fedora, CentOS

sudo dnf install ./nama-file.rpm

Mudah bukan? selamat mencoba kawan.

Add a comment

Exit mobile version