Cara pindah direktori command prompt Windows

Tutorial cara pindah direktori atau folder melalui command prompt di Windows.

  1. Tekan logo Windows + R
  2. Ketik cmd tekan Enter
  3. Ketik letter drive, contoh ingin pindah ke drive D, perintahnya: D: dan tekan Enter
  4. Setelah berhasil ke drive D:\, misalnya masuk ke direktori Album, perintahnya: cd Album

Selesai, semoga bermanfaat.

3 thoughts on “Cara pindah direktori command prompt Windows

  1. Conan

    pake cara ini ternyata mudah banget ya jadi cepet hehe

  2. rumbai

    makasi min. baru tau

  3. Yoedee

    Sangat mudah pake cara ini.thanks

Add a comment